UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN PEGAWAI PADA BAGIAN PERCETAKAN KARTU SARTIFIKAT DAN UJI LAYAK BERKENDARA DI DINAS PERHUBUNGA KABUPATEN KLATEN, JAWA TENGAH

Authors

  • Dimas Novi Akademi Manajemen Administrasi Yogyakarta
  • Herman Wahyu Dwi M Akademi Manajemen Administrasi Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.56606/jmmu.v1i1.194

Keywords:

Upaya, Peningkatan, Ketrampilan Pegawai

Abstract

Penelitian ini berjudul Upaya Peningkatan Keterampilan Pegawai Pada Bagian Percetakan Kartu Sertifikat Dan Uji Layak Berkendara Di Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif dan bertujuan untuk menjelaskan upaya-upaya yang dilakukan oleh Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten daam meningkatkan ketrampilan pegawai pada di Bagian percetakan kartu sertifikat dan uji layak berkendara. Subyek penulisan adalah pegawai Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten dan obyek penulisan adalah Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi dan studi pustaka, sedangkan metode analisis data dilakukan dengan  menggunakan metode Miles dan Hubberman yang meliputi analisis pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan verifikasi data. Hasil penelitian disimpulkan bahwa upaya yang dilakukan oleh Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten adalah dengan mengikutkan pegawai berbagai pelatihan atau bimbingan teknis untuk para pegawai dari pendaftaran di loket maupun di bagian database komputer di database kendaraan uji maupun bagian cetak kartu, baik itu diadakan oleh dinas maupun pemerintah Kabupaten dan mengikuti pelatihan secara teratur dan melakukan pelatihan dengan kabupaten-kabupaten lainnya dan ketelitian pegawai pada bagian percetakan kartu sertifikat dan uji layak berkendara sangatlah penting untuk menganalisis terjadinya kesalahan dalam percetakan kartu sertifikat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Albashori, M., & Diana Sari Wijayanti, I. (2022). KINERJA PEGAWAI DINAS PERTANAHAN DAN TATA RUANG KOTA YOGYAKARTA DI MASA PANDEMI COVID-19 MELALUI WFH (WORK FROM HOME). Albama: Jurnal Administrasi dan Manajemen, 15(1), 29–38. Diambil dari http://jurnal.amayogyakarta.ac.id/index.php/albama

Fahlefi, W. (2021). MANAJEMEN PEMBELAJARAN BERBASIS BLENDED LEARNING PADA MASA PANDEMI COVID-19 (Studi Kasus di Akademi Manajemen Administrasi Yogyakarta). Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi Terapan (JIMAT), 12(3), 352–371.

Gunawan, W., Lestari, F., & Hartanto, P. (2023). Analisis Kinerja Pelayanan Uji Kir di Dinas Perhubungan Kabupaten Sukabumi. SENMABIS: Seminar Nasional Manajemen dan Bisnis, 3, 1–6. Diambil dari http://prosiding.senmabis.nusaputra.ac.id/index.php/prosiding/article/view/102

Marlinda, F. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Penemuan Terbimbing Untuk Meningkatkan Keterampilan Pembuatan Busana Industri Pada Kelas Xi Tbs 1 Tahun Pelajaran 2019/2020. JOURNAL SCIENTIFIC OF MANDALIKA (JSM) e-ISSN 2745-5955 | p-ISSN 2809-0543, 4(4), 14–22. https://doi.org/10.36312/10.36312/vol4iss4pp14-22

Nasution, A. M. (2020). PENGARUH KETERAMPILAN DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KEMAMPUAN KERJA KARYAWAN PADA PT. PILAR UTAMA ASIA MEDAN. Jurnal Bisnis Corporate :Vol. 5 No. 1, 5(1).

Suharti, T., Sativa, O., Agung, S., & Kusumah, A. (2021). Pengaruh Pengalaman Kerja dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Manajemen …, 4(3), 274–283. Diambil dari https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JMI/article/view/6692

Sukarno, B., Putro, F. H. A., & Prabowo, A. A. (2020). Strategi Komunikasi Pemasaran Model Nice Untuk Bisnis Bermodal Kecil Dalam Meraih Konsumen. Intelektiva: Jurnal Ekonomi, Sosial dan Humainora, 1(7), 71–80.

Downloads

Published

2024-07-27

Issue

Section

Articles